JAKARTA.(MBN) – Jakarta Concert Week 2023 yang digelar di Plennary Hall JCC Jakarta. Bertajuk Sound of 2000 D’Masiv,Yovie And Nuno dan Samsons Tampil di Jakarta Concert Week pada Jumat (17/03/2023).
Jelang penampilan mereka, ketiganya juga sudah mempersiapkan diri untuk bisa menampilkan yang terbaik. “Ada pastinya (persiapan khusus) nomor satu jadwalnya,”.
Dari pantauan awak media Kawasan sekitar di plenary hall JCC,Jakarta pada Jumat malam (17/03/2023) malam d padat pengujung.
Kedatangan para penonton secara bersamaan membuat kawasan sekitar plenary hall JCC padat oleh kendaraan.
Jakarta Concert Week (JCW) 2023 dihelat sejak tanggal 10 hingga 19 Maret 2023 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta Pusat.
Jakarta Concert Week 2023 adalah bagian dari ajang pameran GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW), bekerja sama dengan New Live Entertainment.
musisi tampil di Jakarta Concert Week 2023 diantaranya adalah Ahmad Dhani Project, NOAH, Yovie & Nuno, Samsons, dan masih banyak lagi yang lainnya.(Kelana Peterson)